Pengumuman Denda Tilang 29 November 2024

  • Jum'at, 06 Desember 2024
  • Admin
  • Dilihat 374 kali

Jumlah Tilang yang disidangkan sebanyak 264 berkas terdiri dari : Cekik 228 Berkas, Lantas 36 Berkas.

Berikut daftar Putusan Denda Tilang Tanggal Sidang/Putusan Jumat 29 November 2024

 


Informasi Tilang (Tindakan Langsung) Lalu Lintas Pengadilan Negeri Negara :

  • Berdasarkan PERMA No.12 Tahun 2016, pelanggar lalu lintas tidak perlu lagi mengikuti Sidang di PENGADILAN NEGERI NEGARA

  • Pembayaran Denda dan Pengambilan Barang Bukti yang disita (STNK, SIM, SEPEDA MOTOR) bisa dilakukan di KEJAKSAAN NEGERI JEMBRANA. Jl. Udayana No.11, Banjar Tengah, Kec. Negara, Kabupaten Jembrana, Bali 82218

  • Perkara Lalu Lintas di PENGADILAN NEGERI NEGARA diputus setiap HARI JUMAT setiap Minggunya. Sesuai PERMA No.12 Tahun 2016, Data akan tersedia setelah pukul 08.00 WITA.

  • Informasi Besaran Denda Tilang bisa diakses melalui Aplikasi Whatshapp AVI PN Negara dengan Nomor WA 0895628699699 atau klik disini

    • tambahkan Nomor / Simpan Nomor Whatshap AVI PN Negara

    • ketik : halo 

    • lalu ketik info, kemudian ketik tilang#nomor tilang

    • contoh : tilang#G8104187

    • lalu kirim

    • Selanjutnya AVI PN Negara akan membalas secara otomatis jumlah denda pelanggar tilang

  • Selain dari AVI PN Negara, informasi Tilang juga bisa diakses melalui https://pojokadil.pn-negara.go.id/#cta atau sipp.pn-negara.go.id

Lihat Pengumuman Lainnya